Transportasi adalah suatu proses perpindahan manusia, hewan, ataupun barang dari satu tempat ke tempat yang lainnya menggunakan suatu alat yang menggunakan tenaga mesin bisa juga menggunakan tenaga manusia. Tujuan dari transportasi dari sudut pandang manusia yaitu untuk mempermudah dalam melakukan kegiatan sehari hari
Media transportasi menjadi sangat penting keberadaannya karena dapat meningkatkan akses ke suatu wilayah terpencil, dengan adanya media transportasi ini bisa membuka kesempatan untuk daerah-daerah terpencil untuk berkembang seperti daerah lainnya
Perkembangan teknologi yang semkain maju dan modern tidak bisa dibendung, saat ini perkembangan teknologi juga telah mempengaruhi dunia transportasi Indonesia. Keadaan ini dapat dilihat dari hadirnya transportasi berbasis online yang ada di kota kota besar saat ini
Transportasi online juga sangat digemari oleh masyrakat, mengingat di kota kota besar sering terjadi kemacetan kemacetan yang membuat orang malas keluar rumah hanya untuk membeli makan atau memenuhi kebutuhannya, maka dari itu jasa transportasi online sangat berguna bagi masyarakat untuk memperoleh apa yang diinginkan tanpa harus pergi ke luar rumah bertemu dengan yang namanya kemacetan
Masalah menghemat waktu juga menjadi salah satu faktor membuat masyarakat lebih menyukai transportasi online
Di Indonesia sendiri sudah banyak jasa transportasi online salah satunya yaitu DELIV. Deliv merupakan jasa transportasi online karya anak bangsa didirikan tahu 2015 yang bisa memenuhi kebutuhan masyarakat sehari hari. Dengan mengunduh DELIV di playstore, masyarakat bisa menikmati fasilitas De-Ride, De-Food, De-Car, De-Payment dan masih masih banyak lagi yang akan dikembangkan di kemudian hari
Salah satu fitur DELIV yaitu De-food, dengan menggunakan De-food masyarakat dapat memesan atau delivery order makanan, minuman, atau jajanan khas daerah. Nantinya DELIV akan menghubungkan masyarakat dengan restoran atau warung yang telah menjadi mitra deliv dan semua pesanan akan langsung dikirim ke rumah
Menggunakan jasa tranportasi online sangat membantu masyarakat dalam memenuhi kebutuhan, keuntungan yang bisa dirasakan oleh pengguna jasa transportasi online adalah
- Praktis , Masyarakat tidak akan lagi merasakan cuaca panas atau hujan, karena dengan menggunakan transportasi online masyarakat bisa memesan dari rumah atau tempat yang nyaman
- Tarif murah dan pasti, transportasi online contohnya DELIV memiliki cara perhitungan sendiri untuk menentukan tarif, tarif tersebut lpastinya lebih murah dibangkan moda transportasi konvensional, tarif tersebut sudah ditetapkan sejak awal pengguna memesan jadi tidak aka ada tawar menawar tarif
Sekian dulu artikel tentang jasa transportasi online, Terima Kasih!! Semoga Bermanfaat!!